Halo, aku

Muhammad
Najib

I design for profession & code for fun
Dimulai dengan menjadi seorang mobile developer pada tahun 2017, lalu beralih menjadi digital product designer mulai 2019 s/d sekarang. Aku tinggal di Demak, Semarang.
dumbways
Sekarang lagi sibuk apa?
Menjadi seorang User Interface (UI) Designer
Menjadi sebuah hal yang harus disyukuri ditahun 2021, bisa bergabung bersama Pegipegi.
Sebuah company dengan layanan reservasi online terbaik untuk wisatawan Indonesia.

Aku bergabung officially sebagai UI Designer untuk product Accommodation, namun aku juga ditugaskan untuk build new design system untuk support big project Pegipegi yang diberi nama Re-Skin, outcome dari project ini tentunya akan membawa Pegipegi untuk dapat masuk target market yang sesuai dengan visi & misi Pegipegi itu sendiri.
Download Pegipegi App
Sebelumnya ngapain?
DumbWays berfokus dalam mencetak talenta-talenta yang dapat bersinergi di bidang teknologi sehingga dapat memasuki dunia kerja, bahkan mampu menciptakan produk digital yang dapat menjadi solusi untuk Indonesia.
Instructor Coding Bootcamp
Menjadi mentor bootcamp coding adalah pengalaman pertamaku saat bergabung dengan Dumbways. Ada tantangan tersendiri untuk menjadi mentor coding ketika dihadapkan dengan sekian banyak karakter peserta dengan background pendidikan yang berbeda.

Pelajar terpenting yang bisa diambil dari selama aku menjadi mentor pastinya komunikasi, public speaking dan kolaborasi.
Akses website dumbways
DumbWays berfokus dalam mencetak talenta-talenta yang dapat bersinergi di bidang teknologi sehingga dapat memasuki dunia kerja, bahkan mampu menciptakan produk digital yang dapat menjadi solusi untuk Indonesia.
Menangani segala yang berkaitan dengan product, media & brand
Setelah sekian lama bergabung dengan dumbways, aku diberi tantangan baru untuk membangun sebuah tim design.

Sebuah startup yang dalam tahap growth up sangat diperlukan sebuah tim yang fokus untuk dapat membentuk good experience diberbagai sisi bisnis. Dan aku berkomitmen untuk membangun semua itu dari awal.
Akses website dumbways
Zahir adalah perusahaan internasional yang
memiliki cabang di beberapa negara.
Konsultasikan solusi bisnis Anda
dengan tim expert kami disini.
Seorang mobile developer, mengembangkan sebuah product accounting
Pada tahun 2017, tahun pertama aku bergabung dengan Zahir Accounting sebagai mobile developer. Mengembangkan sebuah product accounting untuk segala jenis skala bisnis mulai dari UKM sampai dengan UMKM bahkan bisnis yang skalanya sudah besar seperti pertambangan, kontraktor dsb.
Donwload App
Membangun sebuah pondasi untuk Zahir.
zahirondesign.com
Pada tahun terakhir perjalananku bersama Zahir Accounting tepatnya 2019, aku dan tim membangun sebuah pondasi product. Sebuah design system yang kami persembahkan untuk Zahir yang selama 20 tahun belum memilikinya.
Lihat Design System
Apa rencana selanjutnya?
DHAKON itu adalah sebuah platform aplikasi digital untuk menemukan Anda dengan pemasok barang yang sesuai dengan kebutuhan Anda.
Membangun Sesuatu
Aku memberikan dia nama “Dhakon”. Sesuatu yang semoga akan menjadi solusi dalam proses supply chain segala komoditas terutama sektor pertanian.

Minta doanya saja yaaa :)
Ingin tau lebih detail
Pengalaman lainnya
Hal yang menjadi fokus dari aku adalah seorang digital product designer. Aku juga telah menyelesaikan beberapa pekerjaan dari luar dengan berbagai jenis skala perkerjaan, mulai dari yang hanya beberapa screen sampai dengan yang full satu product utuh dari A sampai Z.
2017
Mobile Developer
2019
UI/UX Designer
2019
Instructor Coding Bootcamp
2020
Digital Product Designer
2020
UI/UX Designer
2021
UI/UX Designer
2021
Creative Designer
2021
UI Designer
Tulisan…
UX Case Study — MyTelkomsel App
…saya mendapatkan feedback terkait masalah yang cukup banyak dialamai oleh pengguna MyTelkomsel, namun disini saya mengambil beberapa pain point saja yang menurut saya secara garis besar itu sama masalahnya.
Showcase
Lihat lebih banyak…
Case Study